Guru dan karyawan dalam Yayasan Sekolah Persit Koordinator Korem 043 Cabang II Sriwijaya selalu bersemangat tinggi meningkatkan kemampuan. Konselor Pendidikan Dr. Vivid F. Argarini hadir di Balai Keratun, Bandar Lampung, Minggu (23/10/2016) untuk memotivasi dan berbagi pengalaman. Di lantai tiga Kantor Gubernur Lampung itu, hampir 300 guru dan karyawan berkumpul sejak pagi. Mereka berasal dari berbagai sekolah di kota Bandar Lampung dan kabupaten...
- 6:13 PM
- 0 Comments