Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan RI bertekad tahun 2018 ini menjadi titik tolak upaya menyelenggarakan Pendidikan Sekolah Menengah Kejuruan (PSMK) yang lebih baik. Hal ini diungkapkan Direktur Pembinaan SMK - Kemendikbud, Dr. M. Bakrun, MM, dalam pengantarnya di majalah SMK Bisa-Hebat Edisi 6 Tahun 2018. Dengan Instruksi Presiden tentang Revitalisasi SMK, pemerintah mempersiapkan sumber daya manusia yang kompetitif melalui pendidikan vokasi yang berkarakter dan...
- 11:20 PM
- 1 Comments